Etika
Menulis di Internet
Etika
yaitu tata cara menempatkan sesuatu dengan benar,pada keadaan tertentu.Internet
tentunya setiap orang sudah tahu,dari anak-anak hingga orang dewasa,tapi bila
anda ingin membuat tulisan pada internet,harus memakai etika menulis,gunanya
etika menulis tentu saja agar terhindar dari kejadian yang tidak di
inginkan,maka dari itu etika menulis pada internet di butuhkan,adapun cara-cara
menulis di internet yang baik,yaitu :
1.
Menggunakan bahasa yang sopan.tentunya dengan kita sopan
dimanapun,orang lain pun akan menghargai
apa yang telah kita tulis.
2.
Jangan menggunakan huruf capital,dalam dunia maya,huruf capital
atau cap lock dapat di artikan seperti orang yang sedang marah.
3.
Menulislah dengan EYD.agar setiap orang dapat mengerti
apa yang anda tulis.
4.
Jangan menulis hal-hal tentang
pornografi.tentunya
yang mengakses internet tidak hanya orang dewasa,anak-anak pun banyak yang
mengakses internet.
Bila
kita telah mengetahui cara-cara menulisdi internet,barulah kita akan mengetahui
etika menulis di internet,berikut ini adalah etika menulis di internet,yaitu:
1.
Jagalah nama baik anda seperti di kehidupan yang
nyata,karena banyak orang yang mengakses internet,merasa tidak di kenali.
2.
Perhatikan tulisan anda terlebih dahulu sebelum di
posting.apakah tulisan anda membuat orang lain menjadi tersinggung atau di
rugikan.
3.
Menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar.Agar
mudah di mengerti oleh orang lain
4.
Jika ingin mengambil karya
tulis,harus di sertai oleh sumbernya.
5.
Jangan mengulang posting yang telah kita postingkan.
6.
Jangan menulis kata-kata yang
berbau sara,agar
terhindar dari pertikaian.
7.
Memberi manfaat untuk orang lain.agar apa yang kita postingkan
dapat bermanfaat untuk orang lain.
8.
Tidak boleh memostingkan
informasi yang belum benar.agar
apa yang kita postingkan benar-benar tepat.
Demikian
lah cara-cara dan etika menulis pada internet,semoga dapat membantu anda untuk
menulis pada internet dengan baik dan benar.
Sumber:
0 komentar:
Posting Komentar